Bengkel Daihatsu Makassar telah hadir dengan berbagai pilihan tempat yang kini dapat disesuaikan dengan jarak terdekat dari domisilimu.
Sebab, melakukan pemeriksaan dan perbaikan mobil Daihatsu di bengkel resminya tentu akan memberikan rasa aman karena dikerjakan langsung oleh ahli dengan spare part yang pasti original dan terpercaya.
Jika kamu sedang mencari informasi mengenai bengkel resmi Daihatsu Makassar terbaik, maka simak rekomendasinya pada ulasan berikut ini!
Alamat dan nomor telepon bengkel Daihatsu Makassar
Saat ini, telah hadir berbagai pilihan bengkel astra Daihatsu Makassar untuk membantu memperbaiki sekaligus memberikan perawatan terbaik pada mobilmu.
Berbagai bengkel Daihatsu Makassar dapat kamu pilih dan kunjungi sesuai dengan yang paling dekat dengan domisili untuk mempermudah perawatan kendaraan dapat segera dilakukan.
Agar tidak bingung, berikut telah kami rangkuman berbagai bengkel dan nomor telepon bengkel Daihatsu Makassar terbaik yang dapat kamu pilih sesuai dengan kebutuhan, diantaranya adalah:
1. Astra Daihatsu Makassar Urip
- Alamat : Jl. Urip Sumoharjo No.64, Sinri Jala, Kec. Panakkukang, Kota Makassar
- Nomor telepon : (0411) 449911
- Jam buka : Senin- Jumat: 08.00–17.00, Sabtu: 08.00–16.00, Minggu: Libur
Astra Daihatsu Makassar Urip merupakan salah satu bengkel resmi Daihatsu Makassar yang menghadirkan berbagai pelayanan yang lengkap.
Pelayanan tersebut mulai dari showroom untuk transaksi jual beli mobil, service khusus Daihatsu serta penggantian suku cadang original.
Selain itu, bengkel ini juga menjadi pusat Daihatsu terbesar di Makassar dengan fasilitas untuk kenyamanan pengunjung saat sedang berkunjung.
2. Daihatsu Jujur Jaya Sakti : Wini
- Alamat : Jl. G. Bawakaraeng No.146, Barana, Kec. Makassar, Kota Makassar
- Nomor telepon : 0821-8725-0123
- Jam buka : Senin- Jumat: 08.00–17.00, Sabtu: 08.00–00.00, Minggu: Libur
Bengkel resmi Daihatsu Makassar lainnya yang dapat kamu temukan dengan mudah yaitu adalah Jujur Jaya Sakti.
Bengkel ini memiliki pelayanan yang juga sangat lengkap mulai dari showroom untuk jual beli mobil, perbaikan dan perawatan kendaraan khusus Daihatsu dan juga penggantian onderdil atau suku cadang jika dibutuhkan.
Pelayanan yang ditawarkan juga ramah dan bagus serta menghadirkan pilihan spare part yang pastinya tidak hanya lengkap namun juga original sehingga awet dan tahan lama saat digunakan.
3. Bengkel Daihatsu Sultan Allaudin
- Alamat : Jalan Sultan Alauddin No. 242-244, Gunung Sari, Rappocini, Mangasa, Kec. Tamalate, Kota Makassar
- Nomor telepon : 0852-5565-7196
- Jam buka : Setiap hari 24 Jam
Bengkel resmi Daihatsu Makassar lainnya yang juga dapat kamu datangi yaitu adalah di sekitar Sultan Alauddin.
Bengkel ini juga memberikan pelayanan seperti showroom untuk penjualan mobil, service hingga pergantian suku cadang yang terjamin aman dan 100% original.
Sama seperti bengkel resmi lainnya, sebelum hendak melakukan service, kamu perlu untuk menghubungi nomor telepon bengkel Daihatsu Makassar yang telah tertera agar bisa langsung diprioritaskan saat sudah sampai di tempat.
4. Adipura Car Body Repair
- Alamat : Jl. Adipura Raya No.39, Karuwisi Utara, Kec. Panakkukang, Kota Makassar
- Nomor telepon : (0411) 4671389
- Jam buka : Senin- Jumat: 08.00–17.00, Sabtu: 08.00–16.00, Minggu: Libur
Adipura Car Body Repair merupakan pilihan untuk bengkel umum yang melayani body repair salah satunya untuk mobil Daihatsu agar dapat tampil lebih maksimal dan seperti baru.
Hasil pekerjaan sangat memuaskan dan pelayanan yang dilakukan cukup cepat sehingga dapat kamu gunakan segera saat sudah selesai diperbaiki.
5. Mulia Mandiri Mobil, salah satu bengkel Daihatsu Makassar pilihan
- Alamat :Jl. Sunu No.166, Suangga, Kec. Tallo, Kota Makassar
- Nomor telepon : (0411) 434999
- Jam buka : Senin- Sabtu: 08.00–17.00, Minggu: Libur
Mulia mandiri mobil juga hadir sebagai bengkel Astra Daihatsu Makassar yang dapat kamu pilih untuk memperbaiki segala keluhan yang dimiliki oleh kendaraanmu.
Sebab, pelayanannya sangat bagus, khususnya untuk reparasi body dan banyak asuransi yang telah bekerja sama sehingga biaya perbaikan biasanya jadi lebih terjangkau.
6. PBM Auto Service
- Alamat :Jalan Sungai Saddang Baru LR. Balla Parang II No.8, Balla Parang, Kec. Rappocini, Kota Makassar
- Nomor telepon : (0411) 447109
- Jam buka : Senin- Sabtu: 08.00–05.00, Minggu: Libur
Jika kamu sedang membutuhkan layanan jasa untuk body repair, maka PBM Auto Service dapat menjadi salah satu pilihan terbaik.
Bengkel ini sudah menjadi rekanan bagi banyak asuransi sehingga dapat memudahkan dalam melakukan perbaikan.Hasil body repair juga memuaskan serta proses perbaikannya cukup cepat.
7. Bengkel Smile Autoservice
- Alamat :Jl. Veteran Selatan No.251, Mandala, Kec. Mamajang, Kota Makassar
- Nomor telepon : 0811-4050575/ 0411-870575
- Jam buka : Senin- Jumat: 08.00–17.00, Sabtu: 08.00–15.00, Minggu: Libur
Bengkel sSile Auto Service merupakan bengkel yang melayani berbagai perbaikan dan perawatan mobil secara lengkap serta pekerjaan yang teratur dan rapi sehingga hasilnya memuaskan.
Bengkel ini pun juga sangat mudah ditemukan karena dekat dengan jalan raya sehingga dapat mempermudahmu untuk segera mendapatkan perawatan mobil.
Tips dari Lifepal! Saat ini telah hadir berbagai bengkel Daihatsu Makassar baik itu resmi ataupun umum terbaik yang dapat kamu pilih untuk membantu menyelesaikan segala permasalahan pada kendaraanmu.
Beberapa bengkel yang dapat kamu pilih ini mulai dari Astra Daihatsu Makassar Urip, Daihatsu Jujur Jaya Sakti : Wini hingga Daihatsu Sultan Alaudin untuk yang resmi.
Sedangkan, kamu juga bisa menemukan berbagai tempat service lainnya seperti Adipura Car Body Repair, Mulia mandiri mobil, bengkel Smile hingga PBM Auto Service untuk kategori bengkel umum.
Pastikan untuk menghubungi nomor telepon bengkel Daihatsu Makassar sebelum berkunjung untuk mendapatkan booking service sehingga tidak perlu mengantri terlalu lama.
Lindungi mobil kesayanganmu selama 24 jam dengan asuransi mobil terbaik. Pilihlah asuransi mobil yang sesuai dengan kebutuhanmu. Simak video di bawah ini untuk mendapatkan tips memilih asuransi mobil terbaik:
Pentingnya memiliki asuransi mobil
Setelah mengetahui berbagai daftar bengkel astra Daihatsu Makassar terbaik, tentu kamu akan menyadari betapa pentingnya seseorang untuk memiliki asuransi mobil saat telah memiliki kendaraan.
Sebab seperti yang sudah kita ketahui, biaya perbaikan mobil tidak pernah menjadi hal yang murah, terlebih jika itu adalah perbaikan jenis berat.
Namun saat ini telah banyak bengkel rekanan yang telah bekerja sama dengan asuransi mobil sehingga akan memberikan keringanan biaya saat mobilmu membutuhkan perbaikan yang sesuai dengan ketentuan di dalam polis.
Lalu, biaya servis mobil dan perawatan juga tidak murah. Jadi jangan sampai biaya servis mobil kesayanganmu justru membebani pengeluaranmu.
Manfaatkan asuransi mobil all risk supaya kamu gak perlu pusing lagi dengan tagihan bengkel karena kamu akan terjamin dari biaya perbaikan kerusakan ringan dan berat, bahkan dapat ganti rugi atas kehilangan akibat pencurian.
Hitung sendiri berapa kisaran preminya dengan kalkulator premi asuransi mobil Lifepal berikut ini.
Setelah menemukan besaran premi asuransi mobil, pilihlah asuransi mobil yang cocok dengan bantuan kuis asuransi mobil terbaik Lifepal di bawah ini.
Kalau perlu, tambahan proteksi lainnya seperti asuransi kesehatan untuk menjaga dari risiko biaya berobat di rumah sakit yang mahal di tengah maraknya virus saat ini juga sangat diperlukan.
Beli juga polis asuransi jiwa yang akan melindungi kamu dan keluargamu dari beban finansial saat tertanggung meninggal dunia. Seluruh produk asuransi terbaik bisa kamu dapatkan di Lifepal lebih hemat hingga 25%!
Hitung dengan kalkulator menabung Lifepal!
Sudah tahu berapa yang harus kamu tabung untuk sesuatu setiap bulannya? Walaupun pemasukan kamu tidak besar, kamu harus berusaha memprioritaskan menabung. Sebab dana tabungan bisa kamu gunakan untuk uang darurat, modal, atau modal usaha.
Gunakanlah kalkulator menabung bulanan untuk bantu menghitung besarnya uang yang harus kamu tabung untuk tujuan kamu. Cobalah kalkulator menabung bulanan ini.
Gunakan pula kalkulator waktu menabung di bawah ini untuk menghitung waktu menabung yang dibutuhkan untuk mencapai target nilai akhir tabungan.
Cek uang pertanggungan asuransi
Uang pertanggungan adalah sejumlah uang yang akan cair jika terjadi risiko meninggal dunia. Produk asuransi umumnya akan memberikan uang pertanggungan asuransi (UP).
Nilai uang pertanggungan adalah hasil perhitungan Nilai Hidup Manusia. Jika kamu ingin mengetahui berapa besarannya, manfaatkan kalkulator nilai hidup manusia berikut ini untuk menghitungnya:
Perlu kamu ketahui, asuransi memiliki sejumlah risiko, terutama mengenai risiko kerugian investasi. Jika produk yang kamu pilih berbentuk unit link, maka ada risiko kerugian investasi di dalamnya.
Artinya, ada kemungkinan kamu perlu membayar premi lebih lama dari ketentuan awal jika terjadi risiko kerugian tersebut. Kalau kamu tidak mengisi ulang saldo unit link yang kosong, bisa-bisa polis kamu lapse.
Maka dari itu, pastikan sebelum memilih produknya kamu sudah membaca polisnya secara rinci. Mau cara yang lebih simple? Manfaatkan fitur perbandingan asuransi terbaik di Lifepal!
Simak video di bawah ini untuk mendapatkan tips memilih asuransi jiwa terbaik:
Pertanyaan seputar bengkel Daihatsu Makassar
Artikel ini bersumber dari lifepal.co.id.