tribun-nasional.com – Mobile Legends Bang-Bang merilis Patch terbaru 1.7.58 pada 14 Februari 2023. Seiring update, beberapa hero mendapat buff tambahan dan ada juga yang terkena nerf. hero-hero yang selama ini bisa dibilang jadi andalan atau META seperti Gloo, Karrie, dan Moskov saja mengancam keberadaan mereka di META saat ini.
Sementara Lapu-Lapu juga menerima nerf beberapa hero EXP lane lainnya yang bisa menjadi pesaing utama Gloo menjadi prioritas di lane tersebut, seperti Edith yang mendapatkan cukup banyak buff, plus dengan hadirnya Arlott.
Pada update patch terbaru ini, 15 hero mendapatkan penyesuaian, baik berupa buff maupun nerf. Tiga hero yakni Gloo, Karrie, dan juga Moskov yang terbilang menjadi pilihan utama di META mendapatkan nerf atau penurunan stats. Seberapa besar dampaknya?
Berikut detail nerf untuk ketiga hero tersebut di patch MLBB terbaru 1.7.58:
Gloo
Skill 1 – Slam, Slam
Damage Slam berkurang dari 200-300 menjadi 100-250
HP Regen dari Goo berkurang dari 3% menjadi 1,5%
Gloo tidak akan tersangkut di dinding lagi
Karrie
Melihat perubahan yang diberikan, hanya ada beberapa hal yang cukup signifikan, seperti damage dan HP regen dari Slam, Slam milik Gloo, peningkatan cooldown dari skill pertama Moskov, serta damage basic attack dari ultimate Karrie.
Pasif – Lightwheel Mark
Jumlah damage turun dari 8% dari Max HP target menjadi 6-8% dari Max HP target
Ultimate – Speedy Lightwheel
Damage basic attack disesuaikan dari 65%-75% total physical attack menjadi 50%-70% total physical attack
Efek dari basic attack disesuaikan dari 65%-75% menjadi 50%-70%
Moskov
Skill 1 – Abyss Walker
Cooldown dari 7,5 menjadi 10-8 detik
Aattack speed mendapatkan penyesuaian dari 1,3-1,5 kali menjadi 1,15-1,5 kali
Mencari META di patch terbaru MLBB
Meski menerima nerf, Gloo, Karrie, dan Moskov agaknya masih bisa tetap berada di dalam META MLBB saat ini. Namun, mereka mungkin bukan lagi jadi top pick. Buat pemain hero Karrie dan Moskov, a hero tersebut kini baru bisa benar-benar memberikan damage yang semenyakitkan sebelumnya ketika telah memasuki late game.
Selain harus memasuki fase-fase akhir permainan, tentu saja mereka juga sudah harus memiliki item-item wajib seperti Demon Hunter Sword, Corrosion Scythe, dan Golden Staff.
Salah satu hal yang bisa membuat Karrie dan Moskov ini bisa terpinggirkan adalah gameplay dan strategi fast game alias meraih keunggulan secepat mungkin dengan power besar di early game.
Sementara untuk Gloo, meski damage dan HP regen-nya telah dikurangi, tetapi hero ini bisa tetap menjadi opsi utama di EXP laner. Ini karena Gloo masih bisa terus spam skill 1 sambil memberikan damage dan mendapatkan HP regen sehingga masih bisa diandlkan mendukung tim.
Setelah pengurangan kemampuan di patch MLBB, bagaimana nasib Gloo, Karrie, dan Moskov di META nanti? Nerf yang diterima mungkin tidak akan terlalu berpengaruh di match publik dan ranked game. Namun jika berbicara mengenai scene kompetitif, bukan tidak mungkin perubahan ini akan menggeser hero-hero tersebut keluar dari META terkini. Tentu menarik juga dinanti bagaimana perubahan draft pick di MPL ID S11, scene kompetitif pro MLBB tertinggi.
Ikuti terus info terbaru seputar Mobile Legends dan berita esports terlengkap di Ligagame! Jangan lupa kunjungi Instagram dan Youtube Ligagame.tv yang selalu update dan kekinian!
Guide Kadita Mobile Legends: Build Item, Emblem dan Skill Area Tersakit!